PENGARUH IKLAN, KUALITAS PELAYANAN, FASILITAS TERHADAP KEPUTUSAN KONSUMEN DALAM PEMBELIAN BBM DI SPBU COCO 51.601.108 MASTRIP SURABAYA
DOI:
https://doi.org/10.51804/econ12.v1i2.367Keywords:
pengaruh iklan, kualitas pelayanan, fasilitas, keputusan konsumenAbstract
Pasar global menjadikan bisnis Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum (SPBU) semakin marak dan bersaing karena semakin banyak perusahaan pengisian bahan bakar dari luar negeri yang masuk dan beroperasi di Indonesia. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh iklan, kualitas pelayanan dan fasilitas terhadap keputusan pembelian BBM DI SPBU COCO 51.601.108 Mastrip Surabaya. Sampel penelitian ini sebanyak 60 responden dengan metode accidental sampling. Penelitian ini menggunakan alat analisis regresi linier berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa variabel iklan tidak berpengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian dengan nilai sebesar 0,550. Kualitas pelayanan dan fasilitas berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian dengan nilai masing-masing sebesar 0,027 dan 0,002. Dan secara simultan ketiga variabel bebasnya berpengaruh positif dan signifikan dengan nilai 0,0005 terhadap keputusan pembelian yang artinya bahwa semakin baik iklan, kualitas pelayanan dan fasilitas maka keputusan pembelian akan semakin meningkat. Kata kunci : pengaruh iklan, kualitas pelayanan, fasilitas, keputusan konsumenDownloads
Published
Issue
Section
License
With the receipt of the article by Ecopreneur.12 Editorial Board and the decision to be published, the copyright regarding the article will be transferred to Ecopreneur.12 Journal.
Ecopreneur.12 has the right to multiply and distribute the article and every author is not allowed to publish the same article that was published in this journal.
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.
Under the following terms:
Attribution — You must give appropriate credit, provide a link to the license, and indicate if changes were made. You may do so in any reasonable manner, but not in any way that suggests the licensor endorses you or your use.
NonCommercial — You may not use the material for commercial purposes.
ShareAlike — If you remix, transform, or build upon the material, you must distribute your contributions under the same license as the original.