PERANCANGAN KEMASAN PRODUK KRIPIK MAKRONI SPIRAL MAKECI
DOI:
https://doi.org/10.51804/deskovi.v2i2.517Keywords:
identitas produk, kripik makroni spiral makeci, Perancanagan KemasanAbstract
Kripik makroni spiral Makeci merupakan produk makanan ringan yang memiliki keunggulan dari segi varian level kepedasan, produk ini juga memiliki kelemahan pada aspek kemasanya, dalam artian produk ini tidak memiliki identitas, melainkan hanya dikemas dengan plastik transparan dengan label yang ditulis tangan, sehingga tidak memiliki daya tarik bagi konsumen. Tujuan perancangan kemasan produk kripik makroni spiral Makeci adalah sebagai upaya memberikan identitas produk dan dapat menunjukkan image produk dengan kompetitor lainnya. Perancangan dilakukan dengan menggunakan metode penelitian kualitatif dengan pendekatan berbasis praktik yaitu dengan melakukan observasi, wawancara, dokumentasi dan studi pustaka. Data dianalisis dengan menggunakan analisis SWOT untuk produk dan analisis VIEW untuk menganalisis fitur kemasan. Konsep perancangan kemasan produk Makeci menampilkan desain kemasan produk dengan citra makanan ringan yang mempunyai ciri khas rasa pedas dan mengandung unsur budaya Jawa namun tetap memiliki kesan modern, serta menambah visual infografis mengenai diskripsi singkat budaya yang ada di Indonesia pada kemasan bagian belakang, sehingga kemasan dapat berfungsi sebagai media informasi, serta memberi kesan berbeda dengan kemasan kompetitornya.
Makeci macroni spiral chips is a snack product that has advantages in terms of spiciness level variants, this product also has weaknesses in its aspect of packaging, in the sense that this product does not have an identity, but is only packaged in transparent plastic with a handwritten label, so it has no power appeal to consumers. The purpose of the Makeci macroni spiral chips packaging design is an effort to provide product identity and be able to show the image of the product with other competitors. The design is done using qualitative research methods with a practice-based approach that is by conducting observations, interviews, documentation and literature study. Data were analyzed using SWOT analysis for products and VIEW analysis to analyze packaging features. The concept of the design of the product packaging Makeci displays the design of the product packaging with the image of snacks which has a characteristic spicy taste and contains elements of Javanese culture but still has a modern impression, as well as adding a visual infographic about a brief description of the culture that exists in Indonesia on the back of the packaging, so that the packaging can serves as a medium of information, and gives a different impression to the competitors packaging.
Downloads
References
Bilson, Simamora. 2001. Memenangkan Pasar Dengan Pemasaran Efektif Dan Profitabel Edisi I. Jakarta: PT. Gramedia Pustaka Utama.
Creswell, John W. 2014. RESEARCH DESIGN, Qualitative, Quantitative, and Mixed Methods Approaches atau RESEARCH DESIGN: Pendekatan Metode Kualitatif, Kuantitatif, dan Campuran, Terjemahan Achmad Fawaid & Rianayati Kusmini P. 2016. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
Guntur. 2016. Metode Penelitian Artistik. Surakarta: ISI Press.
Gustami, S.P. 2007. Butir-Butir Mutiara Estetika Timur: Ide Dasar Penciptaan Seni Kriya Indonesia. Yogyakarta: Pratista.
Hartono, J. 2005. Sistem Informasi Strategi Untuk Keunggulan Kompetitif. Yogyakarta: Andi Offset.
Klimchuk, Marianne dan Sandra A. Krasovec. 2006. Desain Kemasan. Jakarta: Erlangga.
Kotler, Philip & Armstrong, Gray. 2008. Prinsip-Prinsip Pemasaran. Jilid I. Edisi Keduabelas. Terjemahan. Jakarta: Erlangga.
Kotler, Philip. 1999. Manajemen Pemasaran, Analisis, Perencanaan, Implementasi dan Kontrol. Alih Bahasa, Hendra Teguh. PT. Prenhallindo: Jakarta.
Kusrianto, Adi. 2007. Pengantar Desain Komunikasi Visual. Yogyakarta: Andi Offset.
Louw, A. & Kimber, M. 2007. The Power Of Packaging, The Costumer Equity Company.
Rustan, Surianto. 2009. Mendesain Logo. Jakarta: PT. Gramedia Pustaka.
Shimp, Terence A. 2003. Periklanan & Promosi, Komunikasi Pemasaran Terpadu. Jakarta: Erlangga.
Sihombing, Danton. 2001. Tipografi Dalam Desain Grafis. Jakarta: PT. Gramedia Pustaka Utama.
Supriyono, Rakhmat. 2010. Desain Komunikasi Visual Teori Dan Aplikasi. Yogyakarta: Andi Offset.
Tinarbuko, Sumbo. 2009. Semiotika Komunikasi Visual. Yogyakarta: Jalasutra.
Ernawati. 2019. Analisis Tanda Pada Karya Desain Komunikasi Visual, Jurnal Art And Design, Universitas Maarif Hasyim Latif, Sidoarjo.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
With the receipt of the article by DADJ Editorial Board and the decision to be published, the copyright regarding the article will be transferred to DADJ. The copyright transfer form can be downloaded here.
DADJ has the right to multiply and distribute the article and every author is not allowed to publish the same article that was published in this journal.
DESKOVI: Art and Design Journal is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.
Under the following terms:
Attribution — You must give appropriate credit, provide a link to the license, and indicate if changes were made. You may do so in any reasonable manner, but not in any way that suggests the licensor endorses you or your use.