Meningkatkan Brand Awarness Dengan Menerapkan Strategi Kolaborasi Dalam Studi Kasus Brand Lokal Dear Me Beauty

Authors

  • Debio Pararta Wiguna Universitas Muhammadiyah Surabaya
  • Aris Kurnia Wicaksono Universitas Muhammadiyah Surabaya
  • Eka Wahyu Primadani Universitas Muhammadiyah Surabaya

DOI:

https://doi.org/10.51804/deskovi.v6i2.16285

Keywords:

Brand Awarness, Dear Me Beauty, Strategi Kolaborasi

Abstract

Brand lokal Indonesia di dunia produk kecantikan semakin memperluas pangsa pasarnya melalui berbagai ide kreatif dan ide yang baru. Tepat pada tanggal 27 Agustus 2022 produsen brand lokal bernama Dear Me Beauty melakukan kolaborasi kedua kalinya dengan brand ternama yaitu KFC (Kentucky Fried Chicken) tak hanya dengan KFC tetapi juga dengan brand – brand dan merk ternama yang sudah lebih dulu dikenal namanya di masyarakat yang mana mampu memikat konsumen dalam memilih dan berbelanja produk tersebut. Strategi menggunakan cara kolaborasi merupakan salah satu cara yang dinilai berpotensi memberikan profit yang lebih baik dari aktivitas penjualan produk atau layanan yang diberikan. . Metode riset yang digunakan dalam penelitian ini dengan melakukan pendekatan kualitatif dan dianalisis secara deskriptif menggunakan metode Miles dan Huberman. Dalam dunia seni dan desain, peristiwa kolaborasi desain dan merk mampu memikat target konsumen yang luas, meningkatkan Brand Awarness terhadap produk dan merk itu sendiri, dan memiliki keunikan dan estetika sehingga menjadi ciri khas dalam merk tersebut. Kolaborasi desain menjadi salah satu cara dalam menciptakan seni dan desain agar menjadi penyegar dalam menarik minat daya beli terhadap target marketnya. Oleh sebab itu hal ini perlu dikaji lebih dalam, serta dapat digunakan dan diterapkan dalam strategi branding pemasaran untuk produk-produk lainnya yang memiliki kesempatan dalam berkolaborasi.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Agustin, M. (2020, July 11). Perjalanan Dear Me Beauty, Luncurkan Foundation di Tengah Pandemi hingga Bocoran Produk Baru. Retrieved November 04, 2020, from https://journal.sociolla.com/beauty/perjalanan-dear-me-beauty

A, Shimp, Terence .2003. Periklanan Promosi & Aspek Tambahan Komunikasi Pemasaran Terpadu, Jilid I ( edisi 5), Jakarta :Erlangga.

Keller, Kevin Lane. (2003). Strategic Brand Management: Building, Measuring, and Managing Brand Equity. New Jersey: Prentice Hall.

Kotler, P., & Keller, K.L. (2006). Marketing Management (12th ed.). New Jersey: Pearson Education, Inc.

Kotler,Philip.2000, Marketing Management. The Millenium Edition, International Edition, Prentice Hall, Inc, New Jersey.

Mukhtar. 2013. Metode Praktis Penelitian Deskriptif Kualitatif. Jakarta Selatan : Referensi (GP Press Group).

Siahaan, Herlina Debby & Yuliati, Ai Lili. 2016. Pengaruh Tingkat Brand Awareness Terhadap Keputusan Pembelian Produk Victoria’s Secret (Studi Pada Konsumen Victoria’s Secret di PVJ Bandung). ISSN : 2355-9357. eProceeding of Management : Vol.3, No.1. Pp. 497-505.

Grace Maresther Pandi Rupidara (2022). Peranan Industri Kosmetik dalam Mendorong Pertumbuhan Ekonomi, https://kumparan.com/gracerupidara7/peranan-industri-kosmetik-dalam-mendorong-pertumbuhan-ekonomi-1y0XfC0yU1L.

Humas Badan Pengawas Obat dan Makanan (2020). Ayo! Bangga Buatan Indonesia https://www.pom.go.id/new/view/more/berita/19517/Ayo--Bangga-Buatan-Indonesia.html

Humas Sekretariat Kabinet Republik Indonesia (2022). Dongkrak Pertumbuhan Ekonomi, Pemerintah Dorong Peningkatan Penggunaan Produk Lokal https://setkab.go.id/dongkrak-pertumbuhan-ekonomi-pemerintah-dorong-peningkatan-penggunaan-produk-lokal/.

Kumparan Woman (2021). Brand Kecantikan Lokal yang Makin Diminati di Masa Pandemi https://kumparan.com/kumparanwoman/brand-kecantikan-lokal-yang-makin-diminati-di-masa-pandemi-1wXVFr66S8G/full

Shavira Annisa Putri - Popbella (2019). Dari Permen Hingga Micin, Ini Kolaborasi Gemas Dear Me Beauty https://www.popbela.com/beauty/make-up/shavira-annisa-putri/dear-me-beauty?page=all

Via Oktaviani - Wolipop (2022). Review: Dear Me Beauty x KFC, Produk Makeup Bergambar Ayam yang Bikin Lapar https://wolipop.detik.com/beauty-hacks/d-5964936/review-dear-me-beauty-x-kfc-produk-makeup-bergambar-ayam-yang-bikin-laparLidwell, W., Holden, K., & Butler, J. (2010). Universal Principles of Design. Rockport Publisher. https://doi. org/10.1007/s11423-007-9036-7.

Maier, J. R. A., & Fadel, G. M. (2009).

Affordance based design: a relational theory for design. Research in Engineering Design, 20(1), 13–27. https://doi. org/10.1007/s00163-008-0060-3.

Martin, B., & Hanington, B. (2012).

Universal Methods of Design:

Ways to Research Complex Problems, Develop Innovative Ideas, and Design Effective Solutions. Rockport Publisher.

Nathania, S., Hananto, B. A., & Djoko, C. (2021). Studi Translasi Permainan Kartu Edukasi Wilah Menjadi Permainan Berbasis Digital. Prosiding Konferensi Mahasiswa Desain Komunikasi Visual, 425–

https://ojs.uph.edu/index.php/ KOMA-DKV/article/view/4382.

Norman, D. A. (2013). The Design of Everyday Things (Revised an). Basic Books.

Pettit, N. (2014). What are Affordances in Web Design? Teamtreehouse. https://blog.teamtreehouse.com/ affordances-web-design.

Downloads

Published

2023-12-31

How to Cite

Wiguna, D. P., Wicaksono, A. K., & Primadani, E. W. (2023). Meningkatkan Brand Awarness Dengan Menerapkan Strategi Kolaborasi Dalam Studi Kasus Brand Lokal Dear Me Beauty. DESKOVI : Art and Design Journal, 6(2), 211–216. https://doi.org/10.51804/deskovi.v6i2.16285